The Ritz-Carlton Yacht Collection Resmi Beroperasi

Debut kapal pesiar mewah milik The Ritz-Carlton yang menggabungkan pelayanan khas resor luks dan rencana perjalanan yang fleksibel.