Turis ke Singapura Tak Perlu Tunjukkan Persyaratan Covid-19 Lagi

Menyambut dibukanya perbatasan, pemerintah Singapura menghapus beberapa persyaratan Covid-19 yang masih sempat diberlakukan.