Sebuah festival film untuk mengkampanyekan gerakan anti polusi plastik. 6 Okt

Mudfish No Plastic, satu-satunya anggota Blue Community di Indonesia, mempersembahkan Trees and Seas Film Festival di Bali. Festival global yang diselenggarakan oleh Plastic Oceans ini akan menjadi ajang yang menyenangkan bagi para pencinta film dan aktivisme untuk menggalakkan kampanye anti polusi plastik. Festival ini akan digelar 18-23 September 2024 di tiga lokasi: Amed, Tulamben, dan Ubud.

Informasi: www.mudfishnoplastic.com

Calendar of Events

Mariah Carey “The Celebration of Mimi”

Sebuah tribut bagi sang diva dan perjalanan kariernya. 4 Okt 2025

Art Jakarta 2025

Salah satu bursa seni terbesar di Indonesia yang tak boleh dilewatkan. 3-5 Okt 2025

W Presents: TMPLE

Acara musik global di W Bali – Seminyak bersama duo DJ asal London. 30 Agu 2025

See More